Google Rilis Iklan Baru Promosikan Android 5.0

CALIFORNIA - Tidak lama setelah meluncurkan Android 5.0, Google menerbitkan sebuah seri iklan baru Android di akun YouTube. Dilansir dari BGR, Kamis (13/11/2014), seperti iklan sebelum mereka, iklan tersebut semuanya memiliki karakter Androidified. 

google-rilis-iklan-baru-promosikan-android-5-0-vi3
Setiap komersial memiliki fokus yang berbeda, mulai dari kamera, tablet, smartwatches dan perjalanan. Fokus terakhir memang tidak terkait langsung kepada sistem operasi mobile, tapi memiliki angle para Androidified tengah bersenang-senang dengan gadget miliknya. 
Secara keseluruhan, jika tidak memiliki informasi banyak terkait produk tersebut, mungkin Anda yang menyaksikan tidak terlalu paham dengan fokus komersial tersebut. Tetapi tidak bisa disangkal, bahwa Google telah datang dengan beberapa komersial sekaligus yang menggambarkan berta kreatifitas mereka untuk mempromosikan produk Android 5.0.

Sumber: SINDONEWS

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Google Rilis Iklan Baru Promosikan Android 5.0"

Post a Comment